Wednesday, December 8, 2010

Menjaga Kesehatan Mental


Kesehatan mental menyangkut cara berpikir, merasa dan kemampuan dalam mengatasi turun naik kehidupan. Untuk menentukan kesehatan mental yang normal dan tidak normal itu tidak sulit. Perhatikan bagaimana cara anda merasa, berpikir dan berperilaku, termasuk apa yang ditentukan  budaya dan masyarakat, tentang apa yang normal dan tidak normal.

1. Memanfaatkan potensi sampai yang sebesar - besarnya.
2. Menghadapi tantangan hidup.
3. Berperan penuh dalam kehidupan.
4. Kemampuan untuk merasa, mengungkapkan, dan mengelola rangkaian emosi positif dan negatif.
5. Kemampuan menjalin dan mempertahankan hubungan yang baik dengan orang lain.
6. Kemampuan untuk menghadapi dan mengelola perubahan dan ketidakpastian.
7. Jalin hubungan dengan teman dan orang yang disayangi.
8. Lakukan hal - hal yang dikuasai dan disenangi.
9. Menerima diri apa adanya.

0 comments:

Post a Comment